Buatlah 2 Kalimat Dengan Keterangan Waktu Dalam Bahasa Indonesia

Buatlah 2 kalimat dengan keterangan waktu yang baik dan tepat dalam bahasa indonesia! Dapatkan contoh jawaban tersebut dengan KLIK DISINI!

Buatlah 2 kalimat dengan keterangan waktu – Kalimat dengan keterangan waktu merupakan sebuah kalimat yang mana memiliki kata utama dengan kata keterangan waktu. Yang mana kata tersebut di gunakan untuk menjelaskan kata lain di dalam kalimat tersebut seperti dengan kata sifat, kata kerja namun bukan dengan kata benda. Kalimat keterangan waktu sendiri tentu bukan menjadi hal yang asing lagi. Setiap orang di dunia pastinya sering kali menyebutkan. Hanya saja dengan kebutuhan dan keperluan yang berbeda tentunya. Untuk kalimat yang menggunakan kata terang pun juga cukup banyak sekali. Beberapa diantaranya seperti dengan keterangan tempat, keterangan cara, keterangan sebab, keterangan akibat, keterangan alat, keterangan jumlah dan lain sebagainya. Dari setiap jenis keterangan kalimat tersebut tentu saja menggunakan kata utama yang berbeda—beda. Untuk kalimat dengan keterangan waktu sendiri baisanya menggunakan jenis—jenis kalimat berikut ini. Seperti dengan kalimat aktif dan kalimat pasif, berbagai macam berita, kalimat interogatif, kalimat deklaratif, kalimat imperatif, kalimat langsung dan kalimat tidak langsung, kalimat tanya beserta contohnya dan juga dengan kalimat retorik. Untuk kalimat keterangan waktu sendiri bertujuan juga untuk menjelaskan terjadinya aktivitas, kegiatan dan juga dengan peristiwa tertentu. Untuk kata keterangan waktu yang di gunakan dalam sebuah kalimat diantaranya seperti besok, pagi, siang, sore, malam, esok, kemarin, pada, luas, juga dengan penunjuk hari.

Mengetahui Ciri—Ciri Kata Keterangan Waktu Sebelum Anda Buatlah 2 Kalimat Dengan Keterangan Waktu

Sekilas mengenai kata keterangan waktu tentu saja sudah di jelaskan di atas tadi. Namun untuk mendapatkan infromasi yang lebih jelas sebelum anda mengerjakan buatlah 2 kalimat dengan keterangan waktu, kali ini anda bisa ketahui ciri—ciri utama dari kata keterangan waktu. Adapun ciri utama dari kata keterangan waktu yang lebih jelas adalah sebagai berikut:

  1. Dalam pembuatan kalimat dengan keterangan waktu sendiri tentu saja wajib menyisipkan dengan penandaan waktu seperti jam, bulan, tahun, peristiwa dan lain sebagainya.
  2. Juga dalam pembuatan kalimat dengan keterangan waktu pun kata depan yang di berikan adalah dengan kata pada, di, saat, ketika, sebelum, setelah dan lain sebagainya.
  3. Dan perlu anda ketahui juga jika membuat kalimat dengan keterangan waktu pun bisa anda gunakan sebagai kalimat tanya. Dimana anda pun bisa menggunakan kata kapan sebagai pertanyaan untuk menunjukkan keterangan waktu tersebut.

Itulah ciri utama dalam membuat kalimat dengan keterangan waktu. Dengan mengetahui ciri khas utama dari ciri khas kalimat dengan keterangan waktu pun memberikan kemudahan anda untuk membuat kalimat dengan keterangan waktu dengan lebih mudah. Setiap orang pun tentu saja sudah sering kali menyebut mengenai kalimat dengan keterangan waktu. Bahkan di setiap hari pun pastinya kita bisa mendengar, membaca bahkan mengucapkan kalimat dengan kata keterangan waktu. Jadi bukan menjadi hal yang asing lagi dengan kalimat dengan keterangan waktu.

Contoh Dalam Buatlah 2 Kalimat Dengan Keterangan Waktu Yang Sering Kita Jumpai

Untuk mengetahui lebih jelas sebelum anda melakukan perintah buatlah 2 kalimat dengan keterangan waktu, kali ini anda bisa ketahui dengan beberapa contoh kalimat dengan keterangan waktu. Adapun beberapa contoh tersebut adalah sebagai berikut ini:

  1. Matahari terbenam di sore hari.
  2. Kelelawar beraktivitas dan mencari makan saat malam hari.
  3. Tadi mereka sudah berjanji untuk datang ke sini pukul 16:00 WITA.
  4. 17 Agustus menjadi hari peringatan kemerdekaan indonesia.
  5. Di musim hujan sering terjadi banjir di berbagai lokasi.
  6. Acara pesta pernikahan Ninda akan di selenggarakan pukul 10:00 WIB.
  7. Sejak kapan kamu tinggal di rumah ini?
  8. Setiap sabtu sore kami melakukan olahraga basket.
  9. Ibu dan bapak pergi ke luar kota sejak 2 hari lalu
  10. Sejak kapan dia menjadi guru bahasa indonesia di sekolahan itu?
  11. Toko kelontong sebelah akan tutup pukul 22:00 WIB.
  12. Saat ujian jangan sampai ada siswa yang ketahuan mencontek.
  13. Gedung Perpustakaan di seberang jalan itu akan di resmikan pekan depan.
  14. Mulai saat ini kita harus memperhatikan kebersihan di lingkungan sekitar kita.
  15. Aku sangat sedih ketika mengingat kejadian 2 tahun lalu saat kecelakaan.
  16. Apakah ku harus bertanya kepada dia, kapan kami akan pergi?
  17. Musibah datang secara tiba—tiba yang berakibat menelan banyak korban jiwa.
  18. Kukus kue tersebut kurang lebih 15 menit
  19. Beginilah setiap hari keadaan yang kami alami
  20. Sungai Gajah Wong biasanya meluap saat musim penghujan tiba
  21. Tangannya terasa panas setelah 1 jam melakukan olahraga voli
  22. Stadion Maguwoharjo Sleman sering di gunakan pertandingan sepak bola
  23. Badannya kotor dan bau karena jarang mandi
  24. Kakek dan nenek mengasuh anak itu sejak orang tuanya meninggal karena kecelakaan
  25. Datanglah ke rumahku nanti siang untuk memetik mangga
  26. Mengapa kamu selalu berangkat sekolah terlambat?
  27. Hari ini pak direktur beserta karyawan di perusahaan garment menjalankan bakti sosial di kampung terdekat
  28. Waktu itu, dia mengikuti kegiatan seminar di hotel bintang 5 jakarta
  29. Sudah 5 hari ini Budi tidak berangkat ke-sekolah karena sakit demam
  30. Kemarin dia baru datang untuk mengikuti kegiatan studi banding.
  31. Dua minggu yang lalu kami menjalankan kegiatan kemah di dekat permukiman warga
  32. Untuk acara yang satu ini akan di selenggarakan kapan?
  33. Apakah semua sudah di siapkan sebelum hari H?
  34. Jika anda berkenan, malam ini anda bisa menginap di rumah kami.
  35. Kami sudah mempersiapkan hidangan untuk sarapan pagi.
  36. Jadi kapan kami akan menikah dengan dia?
  37. Pada tahun 1999, Kania merantau di jakarta untuk mengubah nasib
  38. Baisanya, Sandi berangkat bekerja pada pukul 07:45 WIT.
  39. Tiket nonton ini sudah ku gunakan tadi siang
  40. Sampai jumpa minggu depan di acara selanjutnya.

Nah itulah beberapa contoh kalimat dengan keterangan waktu yang sudah sering kita dengar, baca bahkan ucapkan sehari—hari. Jadi jika anda pun di berikan perintah untuk buatlah 2 kalimat dengan keterangan waktu tentu saja kini anda bisa lakukan pembuatan lebih mudah lagi. Dengan demikian anda juga tidak perlu bingung membedakan mengenai jenis—jenis kalimat yang sering kita jumpai di setiap hari. Sebab jenis kalimat yang sering kita jumpai tidak hanya dengan kalimat waktu saja. Juga berbagai jenis kalimat lain yang mana sudah sering kita jumpai. Demikianlah artikel mengenai kalimat dengan keterangan waktu, di harap pembaca lebih mengetahui dan membedakan dengan mudah mengenai kalimat dengan keterangan waktu.